PRAKTIS, EKONOMIS! Makanan Khas Jawa Tengah ini Cocok Jadi Menu Buka Puasa dan Sahur, Simak Resep Lengkapnya!

- 1 April 2023, 15:55 WIB
Resep praktis, ekonomis, makanan khas Jawa Tengah, menu buka puasa dan sahur
Resep praktis, ekonomis, makanan khas Jawa Tengah, menu buka puasa dan sahur /Youtube.com/@AdeKoerniawan

1 1/4 sdt garam

1/4 sdt merica

 Baca Juga: 1 Telur Jadi 50 Bolu Kukus Ekonomis, Cocok Jadi Ide Jualan Takjil Ramadhan 2023 yang Pasti Laris Manis

Cara Membuat:

1. Kita buat bumbu halus terlebih dahulu. Potong-potong 8 siung bawang putih, 10 siung bawang merah, 30 g cabai hijau besar, dan 10 g cabai rawit merah.

2. Siapkan wajan dan panaskan sedikit minyak, masukkan bawang putih, bawang merah, cabai hijau besar, dan cabai rawit merah. Tumis sampai layu.

3. Kemudian, tambahkan kemiri sangrai. Tumis kembali sampai matang. Lalu, haluskan. Kamu bisa menggunakan blender atau ulekan.

Baca Juga: PERANG NUKLIR DI DEPAN MATA! Inilah Dampak Mengerikan yang Akan Terjadi Bagi Kehidupan Umat Manusia di Bumi

4. Setelah halus, masukkan ke dalam wajan dan masak sesaat. Kemudian, masukkan daun salam, lengkuas, dan gula merah. Tumis kembali.

5. Tuang sedikit air. Selanjutnya, bumbui dengan 3 sdt kaldu jamur, 1 1/4 sdt garam, dan 1/4 sdt merica. Lalu, aduk sampai tercampur rata.

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah