Perpaduan Kurma Dengan Jelly ini Bikin Segar, Ide Menu Buka Puasa Sehat Simpel, Badan Dapat Asupan Nutrisi

- 27 Maret 2023, 17:08 WIB
Resep miniuman segar dari bahan jelly dan kurma
Resep miniuman segar dari bahan jelly dan kurma /YouTube dapuurmi

Baca Juga: Resep Bakmie Goreng Spesial, Ide Lauk Ramadhan 2023 yang Simple dan Murah Meriah

Cara Membuat:

1. Rebus 1 bungkus (100 gram) sagu mutiara dengan 1,5 liter air dan 8 sdm gula pasir . Aduk rata dan masak selama 8 menit. Kemudian matikan kompor, tutup panci dan diamkan selama 45 menit.

2. Selanjutnya masak kembali selama 10 menit. Kemudian matikan kompor, tutup panci, diamkan selama 5 menit lalu tiriskan dan siram dengan air biasa. Sisihkan.

3. Masak 1 bungkus Nutrijell Kurma Ajwa dengan 500 ml air dan 6 sdm gula pasir. Aduk sampai rata lalu masak sampai mendidih. Kemudian tuang ke wadah persegi panjang, diamkan sampai mengeras, dan potong dadu kecil. Sisihkan.

Baca Juga: Super Lezat dan Spesial, Resep Soto Ayam Khas Medan Jadi Menu Buka Puasa Favorit Semua, Rasanya Gurih Maknyus!

4. Buang biji 250 gram kurma. Blender sampai halus kurma dengan 10 sdm Madu (optional), 75 ml susu full cream. Kemudian ambil secukupnya kurma untuk olesan semua dinding cup. Sisanya masukkan ke wadah, tambahkan 400 gram susu evaporasi (1 kaleng), 600 ml susu UHT full cream, dan nata de coco secukupnya.

5. Selanjutnya tambahkan jelly dan sagu mutiara ke dalam wadah. Aduk sampai tercampur rata lalu tuang ke setiap cup dan siap disajikan untuk menu buka puasa atau ide jualan.***

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x