Auto Banjir Orderan! Jualan Takjil Minuman 3000-an, Es Merah Delima Segar untuk Buka Puasa

- 20 Maret 2023, 08:31 WIB
Resep es merah delima
Resep es merah delima /YouTube KELUARGA HAMZAH.

Baca Juga: Hasil Survei Jelang Ramadan 2023, E-Commerce Mana yang Jadi No.1 Pilihan Pengguna?

5. Siapkan 1 liter air panas, kemudian masukkan 500 gr gula pasir. Aduk-aduk sampai gula larut dan biarkan sampai dingin.

6. Kemudian, siapkan 2 sdm biji selasih lalu seduh dengan 250 ml air panas, biarkan sampai mengembang.

7. Potong-potong dadu kecil jelly stroberi dan serut jelly cincau.

8. Siapkan toples berukuran 5 liter, lalu masukkan 2 kaleng krimer atau 960 gr krimer kental manis. Kemudian larutkan dengan 1,5 liter air matang.

Baca Juga: Anti Gagal! Begini Cara Bikin Banana Cake Buat Ide Bisnis Hampers Cantik Menjelang Lebaran 2023, Dijamin Laris

9. Lanjut campurkan dengan larutan krimer bubuk sebelumnya dan larutan air gula. Aduk hingga merata.

10. Masukkan potongan jelly merah dan jelly cincau, serta biji selasih yang sudah mengembang. Aduk hingga merata.

11. Terakhir, siapkan selai stroberi, es batu dan cup ukuran 12oz.

12. Untuk pengemasannya, olesi bagian dinding cup dengan selai stroberi secukupnya, kemudian masukkan es batu hingga setengah cup, dan isi dengan jelly sampai penuh, setelah itu tutup dan beri sedotan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x