Sulap Kue Apem Jadul Jadi Cemilan Kekinian yang Cantik dan Unik, Auto Laris Dijadikan Ide Jualan Snack Box

- 17 Maret 2023, 19:37 WIB
Resep kue apem yang cantik dan unik. Cocok jadi ide jualan snack box kekinian
Resep kue apem yang cantik dan unik. Cocok jadi ide jualan snack box kekinian /YouTube Soim Ahmad/

7. Lanjut siapkan wadah, masukkan 50 gram tepung beras, 1 sdm tepung maizena, dan 1/2 sdt garam. Kemudian aduk hingga tercampur rata.

8. Setelah tercampur rata, masukkan 250 ml santan, lanjut aduk kembali hingga tercampur rata. Sisihkan.

Baca Juga: Resep Puding Chocolate Truffle dari 3 Bahan Murah, Kreasi Ide Jualan Takjil Modal Kecil, Siap-Siap Kaya!

9. Setelah 1 jam, buka plastik wrap atau serbet. Kemudian kempiskan adonan yang mengembang.

10. Lanjut bagi adonan menjadi 5 bagian dan beri 5 warna berbeda. Lalu bagi lagi tiap adonan ini menjadi 2 bagian.

11. Selanjutnya, taruh tiap adonan ke dalam thinwall bulat (total ada 10 adonan kue apem yang siap dikukus terdiri dari 5 warna).

12. Lalu, masukkan thinwall ke dalam kukusan yang sudah mendidih. Kukus selama 10 menit.

 

 

13. Setelah 10 menit, tuang santan ke pinggiran kue apem (bagian tengah tidak tertutup santan). Lakukan hingga selesai. Kukus kembali selama 20 menit.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x