Minuman Kekinian Ini Bisa Jadi Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadhan yang Bisa Bikin Untung, Yuk Simak Resepnya

- 13 Maret 2023, 08:58 WIB
Ide jualan takjil minuman kekinian untuk bulan Raamdhan
Ide jualan takjil minuman kekinian untuk bulan Raamdhan /YouTube Ayukk Kuliner

1. Siapkan panci.

2. Masukan 1 sachet nutrijell kelapa, 1 sdm gula, 400 ml air, 400 ml santan, pewarna makanan hijau dan coklat secukupnya. Kemudian masak dan sambil diaduk hingga tercampur rata dan mendidih.

3. Setelah mendidih, pindahkan ke wadah. Diamkan hingga menjadi padat.

4. Siapkan panci.

5. Masukan 1 sachet Nutrijell melon, 1 sdm gula, 700 ml air, pewarna makanan hijau secukupnya. Masak hingga mendidih, sambil diaduk.

Baca Juga: Tips dan Resep Sederhana dari 1 Adonan Jadi 3 Macam Kue Kering, Cocok untuk Ide Usaha Isian Toples Lebaran

6. Setelah mendidih pindahkan ke dalam wadah, diamkan hingga menjadi padat.

7. Didihkan air.

8. Tambahkan 100 gr sagu mutiara. Rebus selama 8-10 menit. Kemudian tutup panci lalu matikan kompor.

9. Siapkan biji selasih di wadah kecil.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x