Bisnis di Bulan Ramadhan Terlaris! Sulap Bihun dan Tahu Jadi Cemilan Enak Modal Murah, Bisa Frozen Food Juga!

- 7 Maret 2023, 11:24 WIB
Resep olahan bihun dan tahu jadi cemilan enak, modal murah. Jadi bisnis Ramadhan atau ide jualan frozen food laris terus.
Resep olahan bihun dan tahu jadi cemilan enak, modal murah. Jadi bisnis Ramadhan atau ide jualan frozen food laris terus. /YouTube Pojok Ceu Inday/

Cara Membuat:

1. Siapkan wadah, masukkan 2 keping bihun kemudian tuang secukupnya air panas, kemudian biarkan bihun mengembang, lalu tiriskan dan gunting-gunting.

2. Selanjutnya, siapkan wadah, masukkan 7 buah tahu putih, kemudian haluskan dengan whisker atau alat lainnya.

3. Kemudian, siapkan ½ bawang bombay, 2 siung bawang putih, dan 1 siung bawang merah, kemudian cincang halus. Masukkan ke wadah tahu.

4. Lalu, siapkan 2 batang daun bawang, kemudian iris tipis-tipis, Masukkan ke wadah tahu.

Baca Juga: Ide Jualan Kue Lebaran, Nastar Rambutan dengan Taburan Keju Melimpah yang cocok Jadi Hidangan dan Hantaran

5. Setelah itu, siapkan 1 buah wortel, kemudian kupas kulitnya dan parut denga parutan keju, Masukkan ke wadah tahu.

6. Lanjut masukkan bihun yang sudah direbus, 2 butir telur,  dan 100g tepung terigu, ke dalam wadah tahu.

7. Kemudian masukkan ½ sdt merica bubuk, 1 sdt kaldu bubuk, 1 sdt gula pasir,  ½ sdt garam. Lalu aduk semua bahan hingga tercampur rata.

8. Selanjutnya, masukkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi minyak atau dialasi plastik, ratakan dan padatkan.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah