Cocok untuk Dijadikan Suguhan Cemilan Arisan Emak-Emak, Intip Resep Lumpur Surga Berikut

- 4 Maret 2023, 07:54 WIB
Cara membuat kue lumpur surga
Cara membuat kue lumpur surga /Instagram @fitrirubi08/

- 1 buah telur utuh
- 2 buah kuning telur
- 100 ml santan kental
- 100 ml jus pandan (10 lbr daun pandan blender, saring)
- 100 gram gula halus
- garam secukupnya
- 2 sdm terigu (takaran rata, bukan merunjung)

Bahan putih:

- 300 ml santan
- 1 sdm tepung maizena
- 1 sdm tepung beras
- Garam secukupnya
- 1 sdm gula pasir (optional)

Baca Juga: Gak Perlu Ngantre Lagi, Mie Setan ala Gacoan ini Bisa Kamu Buat di Rumah dan Cocok Jadi Frozen Food

Cara Membuat:

1. Siapkan wadah, kocok telur menggunakan whisk bersama dengan gula sampai gula larut.

2. Tambahkan santan dan jus pandan, aduk sampai rata, kemudian tambahkan tepung terigu dan garam aduk kembali sampai rata.

3. Kemudian saring adonan supaya tidak ada tepung yang bergerindil, tuang ke dalam cetakan yang sudah disiapkan, isi setengah bagian saja.

4. Siapkan kukusan terlebih dahulu, kemudian Panaskan lalu kukus adonan kedalam cetakan tadi selama 20 menit.

Baca Juga: Puding Lumut Durian, Takjil Paling Segar Dijamin Bakalan Laris Manis, Cocok Banget untuk Ide Jualan

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah