Pencinta Kafein Merapat! Berikut Resep Bolu Kopi Panggang Lembut Dan Wangi, Cocok Jadi Teman Sarapan Kamu

- 25 Februari 2023, 11:46 WIB
Resep bolu kopi panggang lembut dan wangi buat sarapan
Resep bolu kopi panggang lembut dan wangi buat sarapan /YouTube Aisalatif channel

Toping meses coklat

Cara membuat:

1. Pertama buat olesan carlo, masukkan ½ sdm, ½ sdm tepung terigu, ½ sdm minyak goreng lalu aduk-aduk sampai halus dan tercampur merata

2. Kemudian siapkan loyang ukuran 20x20x7 lalu ini diolesi dengan carlo dan ditaburi dengan tepung terigu tipis-tipis. Kemudian sisihkan.

3. Lanjut membuat adonan telur. Masukkan 6 butir telur ukurannya sedang, 200 gram gula pasir, 1,5 sdt emulsifier, 180 gram tepung terigu protein sedang, 20 gram tepung maizena, 20 gram susu bubuk full cream, tambahkan sedikit garam lalu ini dimixer selama 10 menit.

Baca Juga: Stik Cireng Sosis Crispy, Ide Jualan 1000an Tahun 2023 dengan Modal Tipis Untung Berlipat

4. Siapkan 2 bungkus kopi atau boleh menggunakan merk apa aja yang penting tanpa ampas lalu tambahkan 3 sdm air panas. Aduk sampai tercampur rata.

5. Siapkan 180 gram margarin yang sudah dilelehkan lalu campurkan kopi yang sudah dilarutkan tadi. Tambahkan 2 sdm susu kental manis. Aduk hingga rata.

6. Campurkan adonan telur dengan adonan kopi. Aduk hingga merata.

Baca Juga: Resep Takoyaki Simpel Tanpa Cetakan, Cuma Pakai Teflon, Dijamin Anti Gagal

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah