Dessert Khas Thailand Ini Bisa Jadi Rekomendasi Ide Jualan Takjil yang Bakalan Laris di Bulan Puasa Nanti

- 19 Februari 2023, 10:44 WIB
Resep dessert khas Thailand super lumer
Resep dessert khas Thailand super lumer /YouTube Resep Erlita

- 15 lembar daun pandan
- 350 ml air
- 40 gr tepung tapioka
- 80 gr tepung beras
- 65 gr gula pasir
- 50 gr gula palem
- 1/4 sdt garam
- 1/2 sdm air jeruk nipis
- 400 ml air kelapa muda
- 1/2 sdt pasta pandan

Bahan vla santan:

- 1/4 sdt garam
- 1 lembar daun pandan
- 350 ml santan
- 1 SDM tepung beras

Topping:

- 1 buah daging kelapa muda (keruk)
- wijen sangrai secukupnya

Cara membuat:

 Baca Juga: Ide Jualan Takjil Terbaru, Bolu Kukus Oreo Modal 2 Telur Hasilnya Sebanyak Ini, Dijamin Untung Banyak

1. Siapkan blender atau chopper dan masukkan 15 lembar daun pandan ke dalamnya. Lalu, tambahkan 350 ml air dan blender daun pandan tersebut hingga benar-benar halus, ya.

Setelah daun pandannya halus, bisa disisihkan terlebih dahulu, ya.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Resep Erlita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah