Kreasikan Cendol Menjadi Puding yang Super Lembut dan Enak Banget, Cocok Jadi Takjil Bulan Ramadhan

- 14 Februari 2023, 19:32 WIB
Resep puding cendol super lembut cocok jadi ide takjil bulan Ramadhan
Resep puding cendol super lembut cocok jadi ide takjil bulan Ramadhan /YouTube Dapur Ibun Firafi

- 1 bungkus bubuk agar-agar plain
- 150 gr gula pasir
- 1/4 sdt garam
- 700 ml santan
- 350 gr cendol

Bahan puding gula merah:

- 1 bungkus bubuk agar-agar plain
- 1/4 sdt garam
- 200 gr gula merah
- 700 ml santan

Cara membuat:

1. Siapkan 1 bungkus agar-agar di dalam panci. Kemudian, masukkan 150 gr gula pasir dan 1/4 sendok teh garam pada panci yang berisi agar-agar tersebut.

Baca Juga: Cara Membuat Garlic Oil yang Mudah dan Cepat, tapi Tetap Enak

2. Setelah itu, masukkan santan sebanyak 700 ml dan aduk-aduk bahan puding santan sampai tercampur merata, ya.

Kemudian, rebus atau masak puding santan tersebut sampai mendidih dan meletup. Puding santannya harus selalu diaduk agar tidak menggumpal di bawah.

Setelah puding santan mendidih, angkat dan sisihkan sejenak hingga uap panasnya hilang.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Ibun Firafi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah