Anti Mainstream! Resep Dadar Gulung Kuah Kinca, Manis, Gurih, Cocok Jadi Ide Jualan Ekonomis Laris Manis

- 21 Januari 2023, 10:32 WIB
Resep dadar gulung kuah kinca buat ide jualan ekonomis laris manis yang anti mainstream
Resep dadar gulung kuah kinca buat ide jualan ekonomis laris manis yang anti mainstream /YouTube Cooking with Michan

10. Masak semua bahan kuah kinca menggunakan api sedang sampai gula larut sambil terus diaduk.

Baca Juga: Kue Cantik Ini Ternyata Dari Olahan Singkong, Bikinnya Mudah dengan Rasa yang Legit dan Manis

11. Tambahkan ½ sdm maizena yang sudah dilarutkan dengan sedikit air.

12. Aduk kembali hingga mengental.

13. Setelah kuah kinca mengental, matikan kompor, sisihkan.

14. Gulung-gulung dadar pandan yang sudah dimasak.

15. Potong-potong dadar gulung sesuai selera.

Baca Juga: Nggak Perlu Beli, Ini Resep Mille Crepes Coklat yang Lagi Viral, Buatnya Mudah dan Modalnya Ekonomis

16. Untuk dijual bisa dikemas dengan memasukkan ke dalam thinwall 250 ml

17. Beri kuah kinca dalam plastik es.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x