Ini Dia Cara Membuat Ayam Goreng Krispi ala KFC, Mudah Buatnya dan 99 Persen Mirip Enaknya, Dijamin Berhasil!

- 4 Januari 2023, 15:13 WIB
Cara membuat ayam goreng krispi KFC enak, mudah, dan berhasil
Cara membuat ayam goreng krispi KFC enak, mudah, dan berhasil /YouTube Delmira Cooking

8. Aduk-aduk semua bahan kering tersebut hingga tercampur rata. Jika tiga jam sudah berlalu, keluarkan ayam dari kulkas.

Baca Juga: Gak Nyangka Ketan Enak Banget kalau Digoreng, Isiannya Mantap Bikin Nagih! Pasti Laris Jadi Cemilan Ide Jualan

9. Selanjutnya, siapkan air dingin secara penuh dalam sebuah baskom. Celupkan ayam yang sudah dimarinasi ke dalam adonan kering, baluri secara merata.

10. Celupkan ke dalam air dingin dan tunggu selama beberapa waktu sampai tepung meresap sempurna ke ayamnya.

11. Jika sudah dicelupkan selama beberapa waktu, angkat dan gulingkan ke adonan kering lagi. Baluri secara merata ke ayamnya sambil ditekan-tekan agar tepung menempel sempurna.

12. Panaskan minyak goreng agak banyak di dalam panci menggunakan api sedang. Masukkan ayam yang sudah dibaluri tepung ke dalam minyak panas.

Baca Juga: Ternyata Tahu dan Tempe Dimasak dengan Bumbu Bali Rasanya Enak Banget, Cocok untuk Lauk Makan Sehari-hari

13. Goreng selama 15 sampai 18 menit menggunakan api sedang-rendah. Sebuah tips agar matangnya bisa merata sampai ke dalam adalah pastikan minyak gorengnya benar-benar panas.

Selain itu, setelah ayam digoreng selama tiga menit, atur apinya menjadi api kecil, tunggu selama 15 menit, lalu angkat dan tiriskan.

Penggunaan minyak goreng juga agak banyak sampai merendam ayam secara sempurna.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Delmira Cooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah