Asli Surabaya! Begini Cara Bikin Sup Merah dengan Modal 4 Buah Tomat, Dijamin Enak dan Gurih

- 29 Desember 2022, 09:02 WIB
Resep sup merah khas Surabaya
Resep sup merah khas Surabaya /Instagram @yscooking.

BERITASUKOHARJO.com – Ada banyak sekali referensi resep masakan yang bisa kamu andalkan di internet, salah satunya adalah resep sup merah di bawah ini.

Artikel kali ini membagikan resep sup merah yang bisa kamu andalkan untuk sajian harian di rumah yang enak.

Sajian sup merah ini bakalan berbeda dari yang lainnya karena kali ini hanya bermodal empat buah tomat segar dan merah marun.

Selain itu, sup merah ini juga memiliki rasa yang enak dan gurih, cocok banget buat hidangan keluarga di rumah.

Baca Juga: Legit Banget, Ini Resep Praktis Lupis Ketan Lengkap dengan Kuah Kinca Manis, Enak Buat Ide Jualan

Kamu harus tahu kalau sup merah ini merupakan hidangan khas Surabaya yang bisa kamu andalkan untuk sajian menu harian keluarga.

Penasaran dengan hidangan gurih asli Surabaya ini? Yuk, simak dan ikuti cara pembuatan sup merah enak di bawah ini.

Dikutip BeritaSukoharjo.com dari Instagram @yscooking, berikut resep sup merah yang enak dan gurih.

Baca Juga: Cara Membuat Buko Pandan, Dessert Segar, Manis dan Cantik Ini Cocok Jadi Ide Jualan Kekinian

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @yscooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x