Wow, Modal 6 Bahan Jadi Cemilan Tradisional Jadul yang Super Lezat, Empuk dan Legit, Cocok Jadi Ide Jualan!

- 7 Desember 2022, 19:36 WIB
resep modal 6 bahan jadi wajik gula merah untuk ide jualan
resep modal 6 bahan jadi wajik gula merah untuk ide jualan /YouTube @lysa_tangkulung

9. Selanjutnya, tuang santan panas ke dalam ketan yang setengah matang. Lalu aduk-aduk sampai santan meresap sempurna.

10. Setelah santan meresap, kukus kembali beras ketan selama 20 menit atau sampai matang.

Baca Juga: Bukan Pisang Goreng Biasa, Tambahkan Bahan Ini untuk Isiannya Jadi Mewah Banget, Cocok untuk Ide Jualan

11. Sambil menunggu beras ketan matang, siapkan wajan.

12. Masukkan 50 gr gula pasir, 250 gr gula merah yang sudah disisir halus, 300 ml santan kental, daun pandan, dan ½ sdt garam ke dalam wajan.

13. Masak bahan-bahan tadi menggunakan api sedang sambil tetap terus diaduk.

14. Kemudian, setelah gula merah mengental, kecilkan api agar tidak menguap, kemudian, masukkan ketan yang sudah matang sedikit demi sedikit, setelah itu aduk-aduk sampai tercampur rata.

15. Jangan lupa untuk memasak menggunakan api kecil.

Baca Juga: Punya Beras Ketan dan Santan? Bikin Resep Kue Lapis Cantik Ini, Manis, Kenyal, Pas Jadi Ide Jualan Snack Box

16. Pastikan untuk terus mengaduknya agar tidak gosong bagian bawahnya.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Chalistaa Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x