Sering Gagal Bikin Cemilan Kacang Telur? Coba Resep Ini Pasti Berhasil: Mulus, Renyah, Matang Merata

- 26 November 2022, 18:43 WIB
Resep cemilan kacang telur berhasil mulus, renyah, dan matang merata
Resep cemilan kacang telur berhasil mulus, renyah, dan matang merata /YouTube Beqs Kitchen

5. Setelah itu, aduk-aduk menggunakan whisk hingga gula pasir larut dan semua bahan tercampur merata.

Baca Juga: Resep Sayur Jipang Merah ala Chef Rudy Choirudin, Pedas Gurih Nikmat, Nasi Sepiring Gak Bakal Cukup!

6. Ketika gula pasir sudah cukup larut, tambahkan margarin yang tadi telah dilelehkan dan 1/2 sendok teh pasta vanilla.

7. Selanjutnya, aduk kembali menggunakan whisk hingga semua bahan tercampur rata.

8. Kemudian, siapkan wadah mangkuk lain dengan ukuran yang cukup besar. Masukkan 250 gram kacang tanah ke dalam mangkuk tersebut.

9. Setelah itu, tuangkan 2 sendok makan adonan telur yang telah dibuat tadi ke dalam mangkuk dan aduk-aduk menggunakan spatula agar menempel di seluruh permukaan kacang tanah.

10. Lalu setelah adonan telur sudah cukup menempel, masukkan 50 gram tepung terigu ke dalam mangkuk.

Baca Juga: Ternyata Begini Resep Rahasia Jajanan yang Paling Laris! Ide Jualan Kekinian Bikin Omzet Meledak

11. Aduk kembali menggunakan spatula sampai tepung terigu menempel sempurna ke setiap bulir kacang tanah.

12. Selanjutnya proses mencampurkan tepung terigu dengan kacang tanah dilanjutkan dengan proses menggoyang-goyangkan mangkuk agar tepung menempel sempurna.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Beqs Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah