Resep Lengkap Membuat Kue Lapis Legit Khas Lampung, Lezat, Manis dan Lembut Sangat Menggiurkan, Anti Gagal!

- 22 November 2022, 11:47 WIB
resep kue lapis legit khas Lampung,
resep kue lapis legit khas Lampung, /YouTube Dapur Lielis

3. Selanjutnya, siapkan wadah besar lalu pecahkan 12 butir telur ayam atau boleh ganti dengan telur bebek.

4. Masukkan 350 gram gula pasir, lalu aduk telur dan gula hingga tercampur rata dan gulanya larut.

Baca Juga: Resep Olahan Daun Singkong, Ikan Asin Peda Dipadu Pete, Bumbunya Simple tapi Gurih Banget

5. Aduk adonannya tidak perlu sampai mengembang, cukup hingga gulanya larut saja.

6. Setelah itu, ayak 1 sdm tepung terigu, ½ sdm tepung maizena, dan 35 gram susu bubuk. Aduk tepung hingga benar-benar tercampur rata.

7. Tambahkan ½ sdt vanila, 100 gram susu kental manis, lalu aduk kembali hingga tercampur merata.

8. Masukkan 175 gram margarin atau mentega yang sudah dicairkan. Aduk kembali hingga benar-benar tercampur rata.

9. Siapkan wadah, lalu saring adonan untuk memastikan tidak ada tepung yang menggumpal.

Baca Juga: Resep Pepes Pindang Tongkol Khas Warung Jawa Timuran, Pedas, Gurih dan Aromanya Smoky, Auto Boros Nasi

10. Setelah itu, tuang adonan ke dalam loyang dengan berat 100 gram atau kurang lebih 3-4 centong sayur.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Dapur Lielis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah