Ekonomis tapi Mewah, Olah Tepung Tapioka Jadi Cemilan Lapis Legit Simple Wangi Pandan, Cocok Buat Snack Box!

- 22 November 2022, 08:50 WIB
Resep cemilan lapis legit wangi pandan, ekonomis tapi mewah
Resep cemilan lapis legit wangi pandan, ekonomis tapi mewah /Instagram @ettyyuni.

8. Setelah loyang dirasa cukup panas, saatnya menuang adonan lapis kanji pandan selapis demi lapis bergantian warna.

Baca Juga: Unik Pake Banget! Pantesan Laris Manis, Cemilan Ide Jualan Ini Ternyata Super Enak, Belum Banyak yang Jual!

9. Kukus setiap lapisannya masing-masing lima menit sampai adonan habis.

10. Lapisan terakhir kukus hingga 25 menit hingga matang.

11. Angkat dan dinginkan.

12. Potong sesuai selera dan sajikan.

Untuk memotongnya, tunggu kue lapis benar-benar dingin, ya. Kalau bisa, potongnya juga dengan pisau yang dilapisi plastik agar lebih rapi dan halus.

Selamat mencoba! ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @ettyyuni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x