Cara Membuat Sambal Teri Kacang yang Cocok Buat Telur Dadar dan Nasi Putih Hangat, Suer Enak Banget

- 21 November 2022, 12:59 WIB
Resep teri kacang enak
Resep teri kacang enak /YouTube Ceceromed Kitchen.

2. Masukkan 150 gram kacang tanah. Aduk-aduk hingga berwarna agak kecoklatan (jangan terlalu matang). 

Alasannya karena saat kacang tanah kematangan di wajan, proses memasaknya masih berlangsung, yang mana bisa membuat gosong.

3. Apabila kacang tanah sudah berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan. Lanjut menggoreng teri. 

Baca Juga: Resep Mie Goreng Rumahan Ini Enak Banget, Bumbunya Pas, Pedas dan Manis Cocok Buat Ngabisin Nasi

4. Masukkan 150 gram teri medan. Goreng hingga berwarna kecoklatan.

5. Apabila sudah berwarna kecoklatan. Matikan kompor. Angkat dan tiriskan. 

6. Iris tipis-tipis 5 siung bawang merah. Jika sudah, sisihkan. Lanjut membuat bumbu halus. 

7. Siapkan chopper. Masukkan 5 siung bawang putih, 100 gram cabe merah besar yang sudah dipotong-potong, dan 5 buah cabe rawit merah. 

8. Tuang sedikit minyak goreng (bisa sisa menggoreng kacang tanah dan teri. Nyalakan chopper. Haluskan. 

9. Apabila bumbu sudah halus. Sisihkan, lanjut step berikutnya. 

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Youtube Ceceremed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah