Ide Jualan Kekinian dari Kelapa dan Labu Kuning, Modal Ekonomis Tampilan Mewah, Dijamin Nagih

- 14 November 2022, 09:07 WIB
resep pao labu kuning untuk ide jualan kekinian
resep pao labu kuning untuk ide jualan kekinian /Instagram @chingyu_may

BERITASUKOHARJO.com – Kamu sedang cari ide jualan kekinian? Olahan kelapa dan labu kuning ini sangat cocok untuk kamu coba sebagai ide jualan.

Dengan modal yang ekonomis kamu bisa menghasilkan cemilan yang mewah ala sultan, tapi dijual mulai harga 1000 an saja sudah dapat untung yang berlipat.

Artikel kali ini akan membagikan resep yang cocok untuk dijadikan ide jualan kekinian dengan modal ekonomis tapi tampilan mewah.

Baca Juga: Cara Baru Olah Tahu! Tambahkan Jagung Jadi Lebih Enak, Cemilan Krispi Gurih Bikin Nagih, Bisa untuk Lauk Makan

Kamu wajib tahu kalau resep olahan kelapa dan labu kuning ini sangat cocok dijadikan sebagai ide jualan kekinian yang menguntungkan, karena terbuat dari bahan-bahan sederhana dan ekonomis.

Penasaran dengan resep olahan dari kelapa dan labu kuning ini? Yuk, simak cara bikin ide jualan kekinian ini dan ikuti cara pembuatannya.

Dikutip BeritaSukoharjo.com dari Instagram @chingyu_may, berikut resep ide jualan dari kelapa dan labu kuning.

Bahan-Bahan:

- 500 gr tepung pao
- 6 gr ragi instan
- 80 gr gula pasir
- 220 gr pumpkin puree (kukus labu, haluskan dengan garpu)
- 100-120 ml air
- 25 gr mentega putih
- ¼ sdt garam

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: Instagram @chingyu_may


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x