Butuh Teman Ngopi? Bikin Pisang Goreng Tepung yang Renyah dan Kriuk Aja, Pakai Resep Mudah Ini! Pasti Enak

- 5 November 2022, 06:01 WIB
Resep pisang goreng tepung yang renyah dan kriuk
Resep pisang goreng tepung yang renyah dan kriuk /YouTube iK_Ben_ Krisna

1 sdm margarin atau mentega

Tepung kering:

15 sdm tepung terigu

2 sdm tepung maizena

½ sdt garam

Baca Juga: Masak Kacang Panjang dengan Telur, Jadi Tumis Paling Lezat Walau dari Bahan Ekonomis dan Resep yang Praktis

Berikut cara membuat cemilan pisang goreng tepung:

1. Siapkan sebuah wadah, lalu masukkan 4 sdm munjung tepung terigu dan ½ sdt garam, kemudian tuang air sebanyak 250 ml secara bertahap sambil adonan tepung diaduk-aduk hingga tercampur rata.

2. Setelah adonan tercampur merata, lalu tambahkan 1 sdm margarin atau mentega, kemudian aduk-aduk kembali hingga tercampur rata dengan adonan tepung, sisihkan sementara.

3. Kupas pisang secukupnya, lalu potong-potong menjadi beberapa bagian, kemudian masukkan ke dalam wadah berisi adonan tepung tadi.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: Jangkara.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah