Resep Sambal Hainan Khas Singapore, Campurkan Nasi Panas Jadi Tambah Pedas Segar dan Istimewa

- 29 Oktober 2022, 07:18 WIB
Resep sambal hainan khas Singapore teman makan nasi yang pedas segar dan istimewa
Resep sambal hainan khas Singapore teman makan nasi yang pedas segar dan istimewa /Tangkapan layar YouTube/Devina Hermawan

BERITASUKOHARJO.com – Sajian resep sambal hainan khas Singapore yang pedas, segar, dan istimewa bisa Anda dapatkan dengan menyimak artikel resep ini sampai tuntas.

Hidangan sambal sebagai pelengkap nasi dan lauk di siang hari memang istimewa dan menggugah selera. Rasa pedas dan segar dari sambal tersebut membuat kita semakin lahap saat memakan hidangan.

Kali ini Anda harus coba resep sambal hainan khas Singapore yang sederhana dan praktis banget cara membuatnya.

Apalagi Anda tambahkan nasi yang panas, maka cita rasa pedas dari sambal hainan khas Singapore menjadi tambah segar dan istimewa.

Baca Juga: Mudah Banget, Begini Cara Olah Pisang Matang Jadi Cemilan Murah Berkelas, Simple tapi Enaknya Keterlaluan!

Rugi banget kalau Anda sampai ketinggalan resep sambal hainan khas Singapore yang pedas dan enak banget ini.

Penasaran kan, seperti apa resep sambal hainan khas Singapore dan cara membuatnya?

Berikut ini adalah resep sambal hainan khas Singapore yang pedas, segar, dan istimewa, dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Devina Hermawan.

Bahan-Bahan Sambal Nasi Hainan:

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x