Sulap Singkong jadi Kroket Isi Sayur, Cemilan Mewah dan Nagih yang Empuk juga Gurih, Cocok untuk Snack Box

- 28 Oktober 2022, 10:57 WIB
Resep kroket singkong yang empuk dan gurih, cocok untuk snack box.
Resep kroket singkong yang empuk dan gurih, cocok untuk snack box. /YouTube atha naufal

Cara Membuat:

1. Siapkan wajan, panaskan minyak untuk menumis, lalu masukkan irisan 3 siung bawang putih dan 5 siung bawang merah, aduk-aduk, tumis hingga harum.

2. Setelah itu, masukkan potongan wortel dan potongan buncis yang sudah dicuci bersih, aduk-aduk, tumis hingga setengah matang.

3. Lanjut, masukkan 1 sdm gula putih dan 1 butir telur, aduk-aduk kembali hingga bahan tercampur rata.

4. Kemudian, masukkan 30 ml susu cair dan irisan 2 batang daun bawang, lanjut aduk kembali hingga tercampur rata.

5. Setelah sayuran masak, masukkan 1 sdt garam, 1 sdt lada, dan 1 sdt kaldu bubuk, aduk hingga tercampur rata dan koreksi rasa.

Baca Juga: Ide Jualan Terbaru Dari Olahan Pisang dan Tepung Terigu, Cocok Jadi Stok Frozen Food yang Praktis

7. Setelah rasa sesuai selera, lanjutkan masak isian hingga kuah berkurang, lalu matikan api kompor dan angkat.

8. Selanjutnya, siapkan 1 kg singkong parut lalu peras, pisahkan sari singkong dan singkong, biarkan sari singkong mengendap.

9. Lalu, setelah sari singkong mengendap, campurkan kembali ke singkong parut, tambahkan 1-2 sdm tepung tapioka, 2 sdm margarin, dan sejumput garam lalu uleni dengan tangan hingga tercampur rata.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Dapur Ibu Waliyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah