Ingin Tahu Resep Bikin Sambal Terasi yang Pedas Gurih dan Tahan Lama Tanpa Pengawet? Cek Rahasianya Disini!

- 26 Oktober 2022, 12:31 WIB
Resep  Sambal Terasi yang Pedas Gurih dan Tahan Lama Tanpa Pengawet
Resep Sambal Terasi yang Pedas Gurih dan Tahan Lama Tanpa Pengawet /Tangkap layar youtube.com/Devina Hermawan

Simak dan ikuti resep, tips, atau cara membuatnya sebagai berikut.

Baca Juga: Bosan Telur Digoreng Biasa? Masak dengan Sambal Matah yang Enak, Pedas, dan Segar, Cocok Jadi Menu Harian

BAHAN-BAHAN:

RESEP SAMBAL TERASI
(untuk 1 mangkuk)

10 siung bawang putih, potong
15 siung bawang merah, potong
5 kemiri, geprek
15 cabai rawit 20 gr cabai kering, rendam air hangat atau 10-15 cabai merah
1 tomat
6 terasi
1 batang serai
2 lembar daun salam
100 ml minyak
150 ml air
1 sdt garam
4 sdm gula merah
½ sdt penyedap

Baca Juga: Cuma Butuh 7 Menit SARAPAN SIAP! Resep Pizza Teflon Empuk dan Lembut, Cocok Buat Anak Sekolah

CARA MEMBUAT:

1. Langkah pertama, panaskan minyak, masukkan bawang putih, bawang merah, dan kemiri lalu goreng hingga setengah kering

2. Kemudian, masukkan terasi, lalu aduk-aduk

3. Selanjutnya, masukkan cabai kering dan cabai rawit, goreng sebentar, lalu blender sesuai tingkat kehalusan yang diinginkan

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah