Modal Roti Tawar Jadi Risoles Mayo Praktis dan Ekonomis, Menu Sarapan atau Ide Bekal Sekolah Anak-Anak

- 20 Oktober 2022, 07:26 WIB
Cemilan risoles roti tawar super praktis
Cemilan risoles roti tawar super praktis /YouTube tri pujis

BERITASUKOHARJO.com - Kamu sedang mencari ide bekal sekolah untuk anak-anak yang menyehatkan dan juga praktis alias bisa hemat waktu? Tenang, kamu bisa membuat bekal anak sekolah dengan modal roti tawar saja.

Kamu bisa mengkreasikan roti tawar menjadi risoles mayo yang enak dan juga mengenyangkan. Dijamin anak-anak akan suka dan bakal minta dibikinkan setiap hari.

Selain jadi bekal sekolah, risoles roti tawar ini bisa juga jadi cemilan saat sedang berkumpul dengan keluarga atau pun sebagai menu sarapan pagi.

Modalnya sangat ekonomis, sehingga kamu bisa membuat cemilan ini setiap hari dan bisa digoreng kapan saja bila kamu menyetok risoles ini sebagai stok frozen food.

Baca Juga: Ayam dan Tahu Kuah Santan Super Enak dan Gurih, Menu Masakan Praktis dan Bikin Boros Nasi

Langsung saja, BeritaSukoharjo.com akan membagikan resep lengkapnya yang telah dirangkum dari kanal YouTube tri pujis berikut ini.

Bahan:

2 butir telur
2 buah sosis
50 gr keju melted
Mayonaise secukupnya
5 lembar roti tawar
100 gr tepung roti

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x