Olala, Resep Puding Mie Ramen Ini Pasti akan Membuat Anak-Anak Tak Menduga, Mirip Banget dengan Aslinya!

- 19 Oktober 2022, 11:29 WIB
Resep puding mie ramen
Resep puding mie ramen /Instagram @cookingwithhel.

BERITASUKOHARJO.com - Segala lapisan umur, baik anak-anak maupun orang dewasa pastilah gemar memakan mie.

Mie dalam apa pun jenis olahannya baik mie instan, mie ayam, mie pangsit, mie Aceh, dan berbagai jenis mie lainnya, memang selalu enak untuk disantap.

Kreasi olahan mie di berbagai negara juga sangat disukai, tak heran jika banyak negara memiliki mie yang khas dari wilayah mereka masing-masing.

China sebagai negara asal mie dan Jepang, adalah 2 negara yang memiliki tradisi makan mie di dunia yang paling terkenal.

Baca Juga: Ayam Tanpa Bumbu Halus ala Resto Super Enak, Resep Masakan Simple Bakal Disukai Keluarga  

Mie ramen adalah mie Jepang yang populer, tapi berasal dari Tiongkok.

Dalam artikel kali ini kita tidang akan membahas resep mie ramen yang sesungguhnya, tapi mie ramen KW, alias puding yang dibuat menyerupai sajian mie ramen.

Puding mie ramen dengan bentuk yang hampir realitis ini, tentu akan menarik minat orang yang melihatnya untuk bisa mencicipinya.

Terlebih lagi anak-anak yang memang menyukai segala jenis mie, puding mie ramen ini tentu akan sangat menarik dan menyita perhatian mereka untuk memakannya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @cookingwithhel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x