Cemilan Tahu Krispi Jadi Ide Jualan yang Menguntungkan dengan Modal Sedikit, Cocok Jadi Isian Snack Box

- 17 Oktober 2022, 12:40 WIB
Ide jualan renyah tahu krispi super ekonomis dan praktis banget
Ide jualan renyah tahu krispi super ekonomis dan praktis banget /YouTube Sylvia Pradipta

3 siung bawang putih
10 buah cabai rawit
1 sdt kaldu bubuk
1 sdt garam
1 sdt lada bubuk
1/2 sdt soda kue
3 sdm saus sambal
2 sdt gula pasir
10 gr bawang putih bubuk

Cara membuat:

1. Siapkan semua bahan yang akan digunakan. Kemudian, siapkan air rebusan di dalam panci. Panaskan air tersebut hingga mendidih.

Baca Juga: Modal Singkong 2500 Jadi Jajanan Seenak Ini, Ide Jualan Snack Box Praktis dan Ekonomis, Bisa Untung Besar

Jika sudah mendidih, masukkan bihun dan rebus bihun tersebut hingga lunak dan mengembang. Jika bihun sudah lunak, angkat dan tiriskan terlebih dahulu.

Setelah bihun rebus sudah dingin, potong-potong bihun tersebut agar tidak terlalu panjang dan mudah diaduk dan dicampur dengan bahan lainnya.

2. Kemudian, potong-potong daun bawang secara tipis-tipis saja. Begitu pun dengan wortel, dipotong-potong membentuk korek api.

Untuk potongan wortel ini boleh kamu sesuaikan saja dengan selera masing-masing saja. Jika sudah, sisihkan terlebih dahulu.

3. Selanjutnya adalah siapkan wajan yang berisi sedikit minyak. Panaskan minyak tersebut. Jika sudah panas, masukkan bawang putih dan cabai rawit merah yang telah diiris tipis-tipis sebelumnya.

Tumis bawang putih dan cabai rawit tersebut hingga mengeluarkan aroma harum dan berubah warna.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Sylvia Pradipta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah