Resep Gulai Nangka khas Rumah Makan Padang yang Enak dan Gurih, Simak Tips Agar Nangka Lembut dan Tidak Pahit

- 27 September 2022, 08:00 WIB
resep gulai nangka khas rumah makan Padang
resep gulai nangka khas rumah makan Padang /YouTube Bersama Stfyani

4. Siapkan blender, lalu masukkan bawang merah, bawang putih, kemiri, cabe, kapulaga, dan lain-lainnya.

5. Blender bahan-bahan atau bumbu tersebut sampai halus teksturnya, kemudian sisihkan ke dalam wadah.

6. Panaskan minyak secukupnya, kemudian masukkan bumbu halus tersebut, aduk-aduk dan masak sampai harum dan matang.

Baca Juga: Tumis Telur dan Cabe Hijau Pakai Resep Sederhana Ini, Hasilkan Menu Akhir Bulan Enak Banget

7. Masukkan bumbu-bumbu seperti garam, kaldu bubuk, kunyit, ketumbar, dan lainnya, aduk-aduk kembali sampai tercampur rata.

8. Tuang sedikit air, aduk-aduk dan masak beberapa saat.

9. Masukkan santan sebanyak 1300-1500 ml sambil terus diaduk-aduk, lalu masukkan daun jeruk, daun salam, daun kunyit, lalu tambahkan pala, cengkeh, serai.

10. Masak kuah gulai sampai mendidih, lalu masukkan air kaldu dan daging sapi, aduk-aduk sampai tercampur rata.

11. Masukkan nangka, aduk-aduk dan masak gulai nangka sampai matang dengan api kecil.

12. Tambahkan kol dan kacang panjang, masak sampai empuk dan matang.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Bersama Stfyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah