Jagung Jangan Hanya Direbus Saja! Olah Jadi Kerupuk Renyah dan Gurih dengan Resep Ini, Bisa untuk Ide Usaha

- 18 September 2022, 09:26 WIB
resep kerupuk jagung yang renyah dan gurih
resep kerupuk jagung yang renyah dan gurih /YouTube Anie putri

1/2 sdt ketumbar bubuk

5 siung bawang putih

1 sdt penyedap rasa

1/2 sdt lada bubuk

50 ml air

Berikut ini resep membuat kerupuk dari olahan jagung:

1. Siapkan 1 buah jagung, kemudian pipil sampai habis dan sisihkan ke dalam wadah sementara.

2. Siapkan blender, lalu masukkan jagung yang sudah dipipil dan tambahkan 50 ml air, lalu blender jagung sampai teksturnya halus.

3. Setelah halus, lalu tuang adonan jagung ke dalam wadah, tambahkan ½ sdt ketumbar bubuk, 1 sdt penyedap rasa, ½ sdt lada bubuk, kemudian aduk-aduk sampai tercampur rata bumbu dengan adonannya.

Baca Juga: Dimakan dengan Nasi Hangat Enak Banget! Resep Sambal Tumis Tempe Kemangi yang Pedas dan Gurih

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Anie putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah