Kenyal dan Bersarang, Coba Resep Bolu Karamel Sarang Semut 1 Telur Saja, Takaran Sendok dan Tanpa Oven

- 12 September 2022, 13:03 WIB
resep bolu karamel sarang semut satu telur yang kenyal dan bersarang walau pakai takaran sendok dan tanpa oven
resep bolu karamel sarang semut satu telur yang kenyal dan bersarang walau pakai takaran sendok dan tanpa oven /YouTube Resep Kang Mul

BERITASUKOHARJO.com - Kamu penyuka cemilan bolu karamel sarang semut? Wah, perlu sekali untuk tahu resep membuatnya sendiri. Dapatkan tekstur kenyal dan bersarang hanya satu telur saja.

Walau hanya satu telur, resep bolu karamel sarang semut ini akan sangat enak dengan kombinasi rasa manis dan legit. Selain itu, menggunakan takaran sendok untuk bahan-bahannya.

Ditambah, resep bolu sarang semut ini tanpa oven. Tidak perlu kerepotan memanggang di dalam oven yang tidak semua orang punya. Sangat kenyal dan bersarang bisa girang semua yang memakan.

Berikut adalah resep bolu karamel sarang semut satu telur yang kenyal dan bersarang walau pakai takaran sendok dan tanpa oven.

BeritaSukoharjo.com menyadur resep bolu karamel sarang semut dari artikel di Jangkara.com dengan judul asli Resep Bolu Karamel Sarang Semut dengan Takaran Sendok, Dijamin Kenyal dan Bersarang Tanpa Oven.

Baca Juga: Astaga, Enak Banget Tahu Dimasak Begini dengan Kol, Cemilan Naik Level yang Mengenyangkan, Pasti Ketagihan!

Bahan-bahan:

Saus karamel:

6 sdm gula pasir
10 sdm air (150 ml)
1 sdm margarin

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: Jangkara.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x