Bikin Roti Tanpa Terigu dan Tanpa Ragi, Hasilnya Renyah di Luar, Kenyal di Dalam, Cemilan Enak Disantap Hangat

- 9 September 2022, 14:02 WIB
cemilan roti tanpa terigu tanpa ragi
cemilan roti tanpa terigu tanpa ragi /YouTube Vinastar Channel

BERITASUKOHARJO.com - Sudah tahu, belum, kamu ternyata bisa membuat roti tanpa terigu dan tanpa ragi. Hasilnya adalah roti balon yang renyah di luar dan kenyal di dalam.

Oleh karena itu, untuk membuat roti balon ini, kamu tak perlu mengeluarkan biaya yang banyak.

Cara membuat roti balon ini juga sangat mudah dan ekonomis, tanpa tepung terigu dan tanpa ragi.

Baca Juga: Gak Hanya Digoreng Biasa, Resep Telur Barendo ala Warteg Ini Patut Kamu Coba

Nah, langsung saja simak resep roti balon tanpa terigu, tanpa ragi yang renyah di luar dan kenyal di dalam. Dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Vinastar Channel.

Bahan-bahan:

200 gram tepung beras ketan
25-30 gram gula (1 dan 3/4 sdm)
1/2-1 sdt garam
130 gram air mendidih
3/4 sdm minyak sayur

Cara membuat:

1. Siapkan wadah, masukkan 100 gram tepung ketan terlebih dahulu, masukkan juga gula pasir dan garam. Aduk bahan-bahan kering ini hingga tercampur rata.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Vinastar Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x