Cara Menyimpan Pisang Agar Bisa Awet dan Tetap Segar Selama 1 Bulan, Cukup Lakukan Hal Ini

- 4 September 2022, 05:57 WIB
Cara Menyimpan Pisang Agar Awet
Cara Menyimpan Pisang Agar Awet /YouTube Dapur Leony

Berbeda dengan pisang tanduk tadi, pisang Ambon ini bisa langsung dimakan dan tidak cocok bila diolah kembali seperti digoreng atau direbus.

Jadi, cara menyimpan pisang Ambon ini adalah kamu cukup lakukan hal ini saja, memotong pangkal pisang Ambon.

Kemudian, bungkus pisang Ambon menggunakan kertas. Kertas ini akan menyerap kelembaban yang ada pada pisang Ambon.

Jadi, pisang Ambon ini tidak perlu dikupas seperti pisang tanduk tadi, ya. Cukup dibungkus dengan kertas saja.

Setelah dibungkus ke dalam kertas, masukkan lagi ke dalam wadah kedap udara dan simpan di kulkas bagian tengah, bukan di bagian freezer.

Dijamin pisang yang kamu simpan tersebut akan awet dan tetap segar. Kamu wajib coba cara menyimpan buah pisang ini, ya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Leony


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah