Olah Pisang, Roti Tawar, dan Santan Jadi Cemilan Gurih dan Manis, Resep Praktis, Cocok untuk Ide Jualan

- 29 Agustus 2022, 09:14 WIB
resep cemilan olahan pisang, roti tawar, dan santan
resep cemilan olahan pisang, roti tawar, dan santan /YouTube Sylvia Pradipta

BERITASUKOHARJO.com - Kalau kamu punya pisang, roti tawar, dan santan, coba olah menjadi cemilan dengan perpaduan rasa gurih dan manis menggunakan resep berikut ini.

Dalam proses pembuatannya, cemilan olahan pisang, roti tawar, dan santan ini pun juga praktis dan tak memakan waktu banyak.

Karena sangat mudah dibuat, praktis, dan memiliki rasa enak yang disukai baik anak-anak ataupun orang dewasa, membuat cemilan hasil olahan pisang, roti tawar, dan santan ini cocok dijadikan sebagai ide jualan.

Baca Juga: Resep Olahan Telur dan Tepung, Cemilan Mudah Sederhana, Cocok untuk Ide Jualan!

Nah, langsung saja simak resep cemilan hasil olahan pisang, roti tawar, dan santan yang BeritaSukoharjo.com rangkum dari kanal YouTube Sylvia Pradipta.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat kue hasil olahan pisang, roti tawar, dan santan:

700 ml santan (diambil dari 1 butir kelapa)
200 ml air putih
110 gr gula pasir
2 lembar daun pandan
80 gr susu kental manis
1 butir kelapa muda
1 sdt garam
6-7 roti tawar
Pisang kepok secukupnya (dikukus)

Cara membuat kue olahan pisang, roti tawar, dan santan:

1. Siapkan panci, masukkan santan, air, gula pasir, susu kental manis, garam, dan daun pandan yang sudah diikat simpul.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Sylvia Pradipta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah