Resep Puding Roti Tawar, Cemilan Cantik, Lembut dan Manis, Cocok Jadi Isian Snack Box atau Sajian Arisan

- 28 Agustus 2022, 21:09 WIB
resep puding roti tawar yang cantik, lembut dan manis. Cocok jadi isian snack box atau sajian ketika acara keluarga dan arisan
resep puding roti tawar yang cantik, lembut dan manis. Cocok jadi isian snack box atau sajian ketika acara keluarga dan arisan /YouTube Diary Siska

BERITASUKOHARJO.com - Sedang mencari isian snack box? Sepertinya resep puding roti tawar ini bisa menjadi piliihan yang tepat.

Membuat resep puding roti tawar ini mudah, teksturnya lembut dengan cita rasa manis dan visual yang cantik sehingga cocok untuk isian snack box.

Selain dijadikan isian snack box, resep puding roti tawar ini juga cocok untuk cemilan ketika acara keluarga dan arisan.

Sudah penasaran dengan resep olahan cemilan puding roti tawar? Simak sampai selesai ya artikel berikut ini.

Baca Juga: Ini Dia Resep Rahasia Cemilan Kentang Goreng ala Resto Fast Food Ternama, Rasa Mirip! Simple dan Awet Sebulan

Dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Diary Siska, berikut resep puding roti tawar yang cantik, lembut dan manis.

Bahan-bahan :
5 lembar roti tawar
1 butir telur
250 ml susu cair
120 gr gula pasir (sesuai selera)
500 ml air
1 sachet agar² plain
Sejumput garam
65 ml santan instan
1 sdm margarin
1 sdm coklat bubuk
Plastik OPP, selotip bening & sticker untuk mengemas

Baca Juga: Olah Gula Merah dan Tepung Terigu dengan Resep Ini, Jadi Martabak Cita Rasa Unik dan Enak, Hanya Pakai Teflon!

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: Youtube Diary Siska


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x