Resep Lodeh Terong Campur Kacang Panjang, Enak dan Gurih Kuahnya, Cocok Untuk Menu Makan Malam!

- 16 Agustus 2022, 07:32 WIB
Olahan terong dan kacang panjang sangat enak dijadikan lodeh terong campur kacang panjang yang kuahnya enak dan gurih
Olahan terong dan kacang panjang sangat enak dijadikan lodeh terong campur kacang panjang yang kuahnya enak dan gurih /YouTube Ragam Indonesia

4. Siapkan wajan, masukkan sedikit minyak goreng. Kemudian tumis bumbu sambil diaduk hingga aromanya harum. Masukkan lengkuas geprek, daun salam dan tumis semua bahan tersebut.

5. Selanjutnya, masukkan udang ebi aduk hingga tercampur rata. Masukkan terong, tempe, dan kacang panjang, aduk hingga tercampur rata.

Baca Juga: 15 Kata Mutiara Peringati Hari Kemerdekaan RI pada 17 Agustus, Cocok Jadi Status Media Sosial yang Keren

6. Tambahkan santan kental dalam dan aduk kembali hingga tercampur rata. Kemudian masak hingga santan mendidih dan sayur seperti terong dan kacang panjang empuk.

7. Masukkan gula pasir secukupnya, garam halus secukupnya, dan kaldu bubuk secukupnya. Aduk hingga tercampur rata. Jangan lupa koreksi rasa terlebih dahulu agar mendapatkan hasil yang nikmat dan lezat.

Saatnya lodeh terong campur kacang panjang siap untuk disajikan dan dinikmati keluarga untuk lauk makan malam yang rasanya enak dan gurih kuahnya.

Nah, sekarang sudah tahu kan resep lodeh terong campur kacang panjang ini, saatnya kamu praktikkan sendiri dirumah untuk menu makan malam spesial dengan kuahnya.

Setelah kamu tahu resep ini, dijamin bakal ketagihan dan nggak bingung lagi mau bikin menu makan malam yang spesial ada kuahnya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Ragam Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah