Resep Puding Mozaik Pandan, Cemilan Lembut yang Cocok untuk Menyambut HUT RI 17 Agustus

- 13 Agustus 2022, 05:40 WIB
Resep Puding Mozaik Pandan
Resep Puding Mozaik Pandan /YouTube Tri Pujis

800 ml santan
1 bungkus agar-agar plain
175 gr gula pasir
1 sdm tepung maizena dilarutkan dalam 50 ml air

Cara membuat:

Baca Juga: Resep Olahan Kulit Pangsit dan Bakso, Jadi Cemilan Kekinian Super Enak yang Laris Manis, Minim Pesaing!

1. Pertama, siapkan semua bahan-bahannya. Kemudian, siapkan panci. Lalu, masukkan bubuk agar-agar plain, Nutrijel plain dan juga gula pasir.

Aduk-aduk semuanya hingga tercampur merata. Boleh menggunakan vanila bubuk atau cair agar aroma puding lebih wangi. 

2. Selanjutnya, tuangkan air ke dalamnya. Aduk-aduk kembali hingga tercampur merata dan tidak ada bubuk agar-agar yang menggumpal.

3. Selanjutnya, tambahkan pasta pandan ke dalam larutan agar-agar tadi agar warnanya lebih cantik.

Aduk-aduk kembali hingga pasta pandan dan larutan agar-agar menyatu.

4. Setelah itu, pindahkan panci yang berisi larutan agar-agar hijau ke atas kompor. Rebus hingga mendidih sambil terus diaduk-aduk agar tidak menggumpal di bagian bawahnya.

Baca Juga: Tips Membuat Keripik Bawang yang Renyah dan Gurih , Dijamin Resep Cemilan Ini Anti Gagal

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Tri Pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah