Olahan Roti Tawar Jadi Cemilan Enak Murah Meriah dan Simpel untuk Sambut HUT RI 17 Agustus

- 12 Agustus 2022, 20:54 WIB
resep puding roti tawar, cemilan enak murah meriah untuk sambut 17 Agustus
resep puding roti tawar, cemilan enak murah meriah untuk sambut 17 Agustus /Instagram @@dapur_mamaalba

BERITASUKOHARJO.com - Memang ada banyak sekali cara untuk mengolah roti tawar menjadi berbagai cemilan enak. Misalnya, diolah dengan resep puding roti tawar berikut ini.

Karena cemilan puding roti tawar ini sangat mudah dibuat serta memakai bahan yang cenderung murah, cemilan ini cocok untuk menyambut 17 Agustus.

Dengan adanya cemilan enak seperti puding roti tawar ini, pasti Hari Kemerdekaan akan terasa lebih meriah.

Baca Juga: Resep Nasi Bakar, Rasa Unik Bakal Buat Ketagihan, Kamu Wajib Coba!

Tentunya, cemilan puding roti tawar ini juga akan disukai oleh semua orang. Baik itu anak-anak atau orang dewasa.

Nah, langsung saja sinak resep puding roti tawar berikut ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @dapur_mamaalba.

Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat cemilan puding roti tawar.

Bahan 1:

5 lembar roti tawar
1 butir telur
200 ml susu UHT tawar
100 ml air

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: Instagram @dapur_mamaalba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x