Resep Nasi Goreng Korea Berselimut Telur, Fans KPOP dan Penggemar Drakor Wajib Tahu!

- 5 Agustus 2022, 18:41 WIB
Nasi Goreng Korea Selimut Telur, Cocok untuk Nonton Drakor
Nasi Goreng Korea Selimut Telur, Cocok untuk Nonton Drakor /Youtube Devina Hermawan

BAHAN-BAHAN:

Resep Nasi Goreng Korea

1- 2 porsi nasi putih
1 butir telur
2-5 sdm sambal bawang atau terasi instan @sambaluhe
1 sdm kecap manis
1 sdm kecap asin
1 sdm margarin
1 cabai merah, iris
1-2 cabai gendot, iris
1 daun bawang, iris
3 siung bawang merah, iris
Garam
merica
Gula
Penyedap sesuai selera
Minyak goreng secukupnya

Bahan egg chiffon:
2 butir telur

Garnish:
Daun bawang, iris

Baca Juga: Cara Buat Pempek Gunakan Tepung Tapioka dan Tanpa Ikan, Resep Tidak Kalah Enak

CARA MEMBUAT:

1. Campur nasi putih dengan telur, sambal cumi, kecap asin, dan kecap manis. Aduk rata

2. Panaskan pan, beri sedikit minyak goreng. Masukkan bawang merah, daun bawang, dan cabai. Tumis hingga harum

3. Masukkan campuran nasi, aduk hingga nasi kering dan tidak lengket

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah