Inilah Bedanya Tempe GMO dan Non GMO, Tentukan Pilihan Anda!

- 4 Agustus 2022, 18:52 WIB
Perbedaan tempe GMO dan Non GMO
Perbedaan tempe GMO dan Non GMO /FIXABAY

BERITASUKOHARJO.com - Bagi Anda penggemar tempe, tentu sudah cukup mengetahui berbagai informasi yang berkaitan dengan nutrisi yang terkandungan di dalam tempe.

Anda mungkin juga pernah mendengar istilah tempe GMO dan tempe Non GMO, namun mungkin masih banyak diantara hAnda yang belum benar-benar faham tentang apa dan bagaimana sebenarnya GMO tersebut.

Tempe sendiri secara definisi adalah pangan olahan fungsional yang terbuat dari kacang kedelai yang difermentasikan dengan bantuan kapang Rhizopus Oligosporus.

Baca Juga: Resep Mie Gacoan Super Pedas Ala Rumahan, Kamu Wajib Coba!

Tempe memiliki sangat banyak manfaat diantaranya adalah:
- Mengandung protein yang tinggi
- Sumber Kalsium dan Vitamin B12
- Sumber anti oksidan
- Menurunkan kolestrol
- Mencegah kanker
- Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
- Cocok untuk menu diet
- Cocok untuk vegetarian

Tempe juga cocok untuk menu diet dan makananan para vegetarian karena bisa menggantikan protein hewani.

Baca Juga: Resep Olahan Roti Tawar dan Pisang untuk Bekal Anak Sekolah, Enak dan Mudah Dibuat

Lalu apakah perbedaan dari tempe GMO dan Non GMO?

GMO adalah singkatan dari Genetically Modified Organism

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube Allisa Zahra


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah