Resep Puding Lumut Mentega, Manis Legit, Cocok Untuk Isian Snack Box!

- 4 Agustus 2022, 16:39 WIB
Puding Lumut Mentega, Bagus Untuk Ide Snack Box
Puding Lumut Mentega, Bagus Untuk Ide Snack Box /YouTube Ummi fatma cooking

Pasta pandan secukupnya

Bahan-bahan puding kaca:

1/2 bungkus agar-agar plain

3 sdm gula pasir

Baca Juga: Ini Resep Bubur Merah Putih, Simbol Wujud Syukur, Rasa Enak Mudah Dibuat

Cara membuat:

1.Siapkan panci, masukkan 1 sdm agar-agar plain, tambahkan vanili bubuk, tuangkan 1 butir telur, susu kental manis, aduk sebentar hingga semua bahan tercampur rata.

2. Kemudian tuangkan air putih, aduk kembali hingga tercampur rata.  Kemudian rebus adonan dengan api sedang hingga mendidih sambil terus diaduk-aduk agar adonan tidak gosong bagian bawahnya.

3. Selanjutnya, masukkan margarin dan rebus hingga mendidih sampai margarin meleleh dan mendidih. Angkat dan masukkan puding mentega di dalam cetakan. Sisihkan.

4. Siapkan panci, kemudian masukkan 1/2 sdm agar-agar plain, tambahkan 80 gr gula pasir, 1/4 sdt garam halus, jus pandan, santan sedang, 1 butir telur, 1 butir telur dan pasta pandan secukupnya.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube Ummi fatma cooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah