Resep Tahu Krispy, Cemilan Renyah dan Gurih, Cocok Ide Jualan Cukup 500-an!

- 4 Agustus 2022, 10:36 WIB
Tahu Krispy, Cemilan Enak Potensial Untuk Jualan
Tahu Krispy, Cemilan Enak Potensial Untuk Jualan /YouTube TheHasanVideo

BERITASUKOHARJO.com- Pengen buat cemilan yang mudah, tapi bingung resep dan cara membuatnya? Yuk, kita intip resep dan cara membuat tahu krispy yang renyah dan gurih.

Selain di masak menjadi sayuran yang lezat, ternyata tahu juga bisa dijadikan ide jualan dengan harga bahan yang ekonomis hasilnya bakal laris manis.

Setelah kamu tahu resep dan cara membuatnya, dijamin bakal ketagihan. Sehingga kamu gak perlu beli cemilan ini lagi dipinggir jalanan maupun pasar-pasar.

Penasaran kan bagaimana resep dan cara tahu krispy ini? Yuk, langsung saja kita simak resep dan cara membuatnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Resep Ayam Serundeng, Bihun Goreng dan Sambal Ijo, Menu Jumat Berkah yang Enak, Mengenyangkan, Murah!

Berikut BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep dan cara membuat cemilan tahu krispy yang renyah dan gurih dari kanal YouTube TheHasanVideo.

Bahan-bahan:

2 kotak tahu putih ukuran besar, kemudian potong-potong dadu

300-350 ml air dingin

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube TheHasanVideo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x