Resep Dessert Box Regal, Super Simple dan Lumer di Mulut

- 2 Agustus 2022, 06:36 WIB
Resep Dessert Box Regal
Resep Dessert Box Regal /Instagram @shebar_dessert

4. Setelah itu, masukkan juga susu kental manis dan air. Aduk-aduk semuanya hingga tercampur merata.

5. Apabila sudah tercampur merata, tambhakan vanili cair. Aduk-aduk lagi hingga tercampur merata. Vanili cair boleh diganti dengan vanili bubuk, ya.

Baca Juga: Resep Puding Motif, Unik dan Cantik, Cocok Untuk Sajian Ulang Tahun, Yuk Cobain!

6. Apabila air susunya sudah mendidih, masukkan margarin. Aduk-aduk lagi agar semuanya tercampur merata.

Jika sudah matang, angkat dan sisihkan sebentar.

7. Selanjutnya, siapkan putih telur tadi, ya. Mixer hingga putih telur tersebut mengembang putih kental, dan berjejak.

8. Apabila putih telurnya sudah mengembang masukkan gula pasir secara bertahap hingga gula pasir habis sambil terus dikocok.

9. Setelah gula pasir selesai dimasukkan, saatnya untuk menuangkan cairan susu yang sudah dipanaskan barusan, ya.

Baca Juga: OPEC: Harga Minyak Tergelincir Jelang Pertemuan OPEC+

Dituang secara bertahap sembari dikocok dengan menggunakan mixer. Ushakan air susunya tadi masih panas atau hangat, ya.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Rahmi Sri Ayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah