Rahasia Resep Tempe, Tidak Pernah Bosan Dimasak!

- 26 Juli 2022, 17:05 WIB
Resep tempe yang tak bosan dimasak
Resep tempe yang tak bosan dimasak /YouTube Dapur Mamah Hawa.

4. Potong-potong 8 tempe, lalu masukkan minyak goreng ke dalam wajan.

Tunggu hingga minyaknya panas, setelah itu masukkan semua potongan tempe.

5. Jika sudah setengah matang, angkat tempenya.

6. Masukkan semua bumbu hingga matang dan tercium aroma harum.

Jangan lupa masukkan 1 batang serai yang sudah digeprek, 1 ruas lengkuas geprek, 2 lembar daun jeruk yang telah disobek kecil serta daun kunyit yang dsimpul.

Baca Juga: Resep Cemilan Enak Sore Hari, Dadakan dan Hanya Pakai 3 Bahan Saja, Yuk Cobain!

7. Jika sudah matang, masukkan kembali tempe yang sudah digoreng, aduk dan masukkan 200 ml air.

8. Tuangkan ½ sendok teh garam, ½ sendok teh gula pasir, ½ sendok teh kaldu jamur, ¼ sendok teh merica bubuk.

Tambahkan 1 buah tomat yang sebelumnya sudah dipotong.

9. Aduk-aduk sampai bumbu meresap sempurna. Jika sudah matang, angkat dan tambahkan kemangi.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube Dapur Mamah Hawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah