Resep Minuman Mango Sagoo, Manis dan Segar, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas!

- 23 Juli 2022, 10:15 WIB
Es Mango Sagoo
Es Mango Sagoo /Instagram @revadyan

Cara membuat:

1.Buat puding terlebih dahulu, rebus jus mangga, gula pasir, agar-agar dan jeli bubuk. Kemudian aduk hingga mendidih.

2. Kemudian masukkan air bunga telang, aduk kembali hingga mendidih.

Baca Juga: Resep Tumis Buncis dan Kulit Melinjo, Olahan Ndeso untuk Makan Siang Keluarga

3. Tuangkan ke dalam loyang, dan biarkan hingga adonan puding dingin dan membeku. Kemudian setelah adonan puding mengeras, potong dadu kecil-kecil.

4. Haluskan buah mangga yang telah diambil dagingnya, dan campur dengan susu cair. Sisihkan.

5. Siapkan gelas, masukkan potongan mangga, tambahkan sagu mutiara yang telah direbus, masukkan potongan puding.

6. Untuk menambah kenikmatan tambahkan susu kental manis dan juga jus mangga diatasnya.

Baca Juga: 7 Cara Menghilangkan Rasa Pahit dari Daun Pepaya, Nomor 4 Paling Efektif

7. Kemudian jika ingin lebih segar dan lezat, tambahkan es batu sesuai dengan selera anda.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: Instagram @revadyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah