Resep Wingko Tape Singkong, Cemilan Manis dan Nikmat, Cocok Dimakan Saat Minum Teh dan Kopi

- 22 Juli 2022, 19:27 WIB
Wingko Tape Singkong
Wingko Tape Singkong /instagram @ettyyuni

BERITASUKOHARJO.com - Olahan tape singkong ternyata banyak banget loh variasinya, salah satunya adalah wingko tape singkong.

Dengan bahan dasar dari tape singkong yang dipadukan dengan bahan lainnya menjadikan cemilan ini banyak diminati oleh pecinta cemilan manis.

Olahan dari tape singkong ini memiliki rasa yang manis dan dan nikmat, sehingga cocok sekali dimakan sambil minum teh atau kopi.

Baca Juga: Resep Puding Jahe Lapis Santan, Manis dan Lembut di Mulut, Wajib Dicoba!

Rasa dari wingko tape singkong ini hampir sama dengan wingko babat khas Jogja, hanya saja bahan yang digunakan untuk membuat ini berbeda sedikit.

Penasaran dengan cemilan wingko tape singkong ini? Yuk, intip resep dan cara membuat cemilan ini dalam artikel ini ya bunda.

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari postingan Instagram milik @ettyyuni yang membagikan postingannya tentang resep dan cara membuat cemilan manis wingko tape singkong.

Baca Juga: Lirik Lagu Levitating – Dua Lipa, Tentang Kisah Asmara

Bahan-bahan:

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: Instagram @ettyyuni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x