Resep Pisang Karamel Kukus, Enak dan Lagitnya Maknyus!

- 16 Juli 2022, 06:34 WIB
Pisang Karamel Kukus, Lsgit Enak dan Maknyus
Pisang Karamel Kukus, Lsgit Enak dan Maknyus /

BERITASUKOHARJO.com - Indonesia merupakan salah satu negara penghasil terbesar pisang, berbagai resep dan kreasi cemilan berbahan pisang tersedia, diantaranya adalah pisang karamel kukus.

Bagi kalian yang ingin membuat pisang karamel kukus, kalian bisa menyimak resep yang akan diulas dalam artikel ini.

Yuk, simak resep pisang karamel kukus berikut, rasanya yang legit dan enak, ternyata gampang cara membuatnya, dan hanya dengan dua bahan utama yaitu pisang dan gula.

Baca Juga: Cara Mencairkan Daging Beku yang Cepat dan Sehat, Beserta Larangannya, Simak!

Pertama-tama siapkan bahan-bahannya berikut ini :

5 buah pisang ambon
4 butir telur
400 ml susu cair
100 gram gula pasir
3 sendok makan air panas

Setelah bahan siap, kemudian ikuti cara dan langkah-langkahnya berikut ini :

1. Langkah pertama siapkan 5 buah pisang yang sudah matang, kali ini kita menggunakan pisang ambon, lalu kupas dan potong kecil-kecil, tujuannya adalah agar mudah dihaluskan.

Baca Juga: Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Mencairkan Daging Ayam Beku, Simak!

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube Pap Cook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah