Ide Jualan Cuma Modal 24 ribu , Enak dan Bergizi Gak Bikin Kantong Kering saat Bulan Ramadhan Nanti

3 Maret 2023, 20:11 WIB
Resep pizza egg rolls /YouTube ghazfood.


BERITASUKOHARJO.com- Ide jualan edisi Ramadhan satu ini bakalan bikin penghasilan bertambah. Hanya modal 24 ribu saja, kamu bisa membuka usaha makanan yang enak dan bergizi loh.

Sebut saja pizza egg rolls atau nama sederhananya bisa disebut roti gulung ini ternyata cuma modal 24 ribu bisa dijadikan ide jualan edisi ramadhan.

Pembuatannya pun tidak membutuhkan waktu yang lama, jadi selain untuk ide jualan edisi Ramadhan.

Baca Juga: Gak Perlu Keluar, Resep Nasi Goreng Ala Restoran ini Pasti Jadi Menu Favorit Keluarga, Yuk Simak Cara Buatnya

Selain enak dan bergizi, resep ini juga bisa dijadikan untuk membuat bekal anak ke sekolah juga karena tampilannya yang menarik. 

Dikutip BeritaSukoharjo.com dari kanal Youtube ghazfod, ini dia bahan-bahan dan langkah-langkah membuat ide jualan edisi ramadhan cuma modal 24 ribu saja tapi tetap bergizi dan untung.

Simak sampai selesai dan jangan sampai ada yang terlewat ya. 

Baca Juga: Merapat! Para Pelaku UMKM Penerima BLT Wajib Siapkan Dokumen ini Sebelum Daftar dan Dapat Rp4 Juta

Bahan-Bahan:

1. Roti tawar 17 lembar

2. Telur 4 butir

3. Tepung terigu 3 sdm

4. Air 150 ml

5. Kaldu bubuk 1 sachet

6. Garam 1 sdt

7. Lada bubuk 1 sachet

8. Wortel satu buah

9. Daun bawang 4 batang

10. Cabe merah besar 12 buah

11. Saus tomat

12. Saus sambal

Baca Juga: Kue Kering Choco Ball, Cuma 3 Bahan Lebih Simple, Tanpa Mixer, Tanpa Teflon, Tanpa Oven! Cocok Buat Lebaran

Langkah-Langkah:

1. Serut wortel atau iris tipis-tipis manual

2. Sediakan roti tawar dan sisihkan

3. Cabai merah besar 12 buah iris tipis, sisihkan

4. Daun bawang iris tipis, sisihkan

5. Siapkan mangkuk dan masukkan 3 sdm tepung terigu, ditambah 150 ml air dan aduk hingga rata, sisihkan

Baca Juga: Dorong Pelaku UMKM, Kemendag Berkomitmen Medukung Produk UMKM untuk Bisa Dipasarkan di Penjuru Dunia

6. Siapkan wadah agak besar dan pecahkan 4 telur ayam, tambahkan 1 sachet kaldu bubuk rasa sapi, tambahkan lada bubuk ½ , masukkan 1 sdt garam, ¼ ketumbar bubuk, aduk hingga merata, masukkan tepung terigu yang tadi sudah dilarutkan dengan air, aduk rata

7. Tambahkan daun bawang yang sudah di iris tipis, masukkan cabai juga yang sudah diiris tipis, masukkan wortel yang sudah di parut, aduk rata

8. Siapkan wajan untuk mendadar telur, sedikit minyak sayur

9. Masukkan 1 - 2 sdm adonan dari langkah ke 6 kedalam wajan, lalu taruh 1 lembar roti tawar diatasnya

Baca Juga: Asyik! Bansos BPNT Sembako 2023 Langsung Cair di ATM, Tak Perlu Repot Lagi Cari Warung untuk Tukar Bahan Pokok

10. Rapikan pinggir-pinggirnya

11. Tekan-tekan pada rotinya supaya melekat dengan telur

12. Jika telur sudah matang, jangan lupa dibalik supaya roti juga bisa matang , lalu angkat

13. Lalu oles dengan saus tomat rata seluruh permukaan dan tambah saus sambal juga diatasnya

14. Kemudian gulung dengan bantuan dua tusuk sate supaya lebih rapi dan cantik (saat gulungan roti gulung saat kondisi masih panas)

15. Dinginkan, dan potong saat roti gulung sudah dingin

16. Potong menjadi 3 bagian ukuran sama

17. Siap untuk dijual.***

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Tags

Terkini

Terpopuler