7 Rekomendasi Film Box Office Related sama Kehidupan Introvert, Aneka Kisah Seru Siap Menemanimu!

- 23 April 2023, 20:30 WIB
The Hobbit
The Hobbit /Instagram @warnerbrosentertainment

BERITASUKOHARJO.com - Introvert sering kal disalah artikan sebagai seseorang yang tidak mau bergaul. Seringkali mereka dicap lemah, tertutup, pendiam.

Namun, definisi introvert yang sesungguhnya adalah mereka yang akan mendapatkan energi lebih besar saat menyelami dunianya sendiri.

Introvert ini banyak diangkat menjadi kisah-kisah dalam sebuah film yang menggambarkan sisi lain kehidupan mereka, seperti perjuangannya, daya tariknya, dan hal-hal lain di luar kendalinya yang menjadi pengalaman pertamanya.

Baca Juga: Apa Yang Tubuh Anda Rasakan Setelah Sebulan Berpuasa? Simak Berikut Manfaatnya

Berikut ini BeritaSukoharjo.com telah merangkum 7 rekomendasi film box office yang relatable dengan kehidupan seorang introvert, dan bahkan kamu akan merasakan kemiripannya dengan dirimu sendiri. Informasi ini dikutip melalui kanal YouTube FN Media berikut ini!


1. The Perks of Being Wallflower (2012)

 

The Perks of Being a Wallflower
The Perks of Being a Wallflower Instagram @rectangularscreen

Tak banyak film yang mengangkat kisah dari sudut pandang orang yang mengalami kekerasan seksual, terutama kasus pedofilia dari seorang laki-laki. Film ini menceritakan tokoh utama bernama Charly yang berusia 15 tahun dan merupakan seorang yang introvert. Ia menjadi introvert karena peristiwa kekerasan seksual yang dihadapinya di masa kecil.

Ia adalah seseorang yang tidak memiliki teman, sampai akhirnya bertemu dengan kakak kelas yang bernama Sam dan Patrick. Charly yang terus bertahan hidup dengan kondisi mental yang tidak stabil, ia berusaha belajar untuk tetap menikmati masa remajanya.

Baca Juga: ANTI SERET! Resep Bolu Macan Takaran Sendok ini Lembut Cocok Dibawa ke Rumah Mertua di Hari Lebaran 2023

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x