Prospek Menjanjikan untuk Ekspor Lidah Buaya yang Bercuan Melimpah

- 5 Oktober 2023, 12:17 WIB
Bisnis menjanjikan ekspor lidah buaya
Bisnis menjanjikan ekspor lidah buaya /Pixabay/difotolife.

BERITASUKOHARJO.com - Sudah dikenal banyak orang manfaat dari lidah buaya yang tidak hanya baik untuk kecantikan, tapi baik juga untuk kesehatan.

Selain itu, lidah buaya juga memiliki prospek menjanjikan untuk dikembangkan menjadi gurita bisnis ekspor.

Dengan manfaatnya, lidah buaya sudah banyak dikembangkan menjadi bahan baku kecantikan di berbagai negara.

Tidak hanya itu, gurita bisnis ekspor yang berkelanjutan untuk lidah buaya masih perlu ditingkatkan lagi oleh pemerintah melalui Kemendag.

Baca Juga: Produktif di Rumah dengan Bikin Wadah Serbaguna yang Cantik Ini, Daur Ulang Langsung Botol AQUA Bekas!

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari Instagram resmi @kemendag pada Kamis, 5 Oktober, bahwasanya prospek ke depannya untuk gurita bisnis ekspor lidah buaya masih bisa ditingkatkan menjadi lebih besar dari tahun ke tahun.

Indonesia sendiri dikenal dengan iklim tropisnya yang sudah banyak dikembangkan produk pertanian yang dikirim menjadi bisnis ekspor. Salah satunya seperti sawit dan rempah-rempah menjadi andalan bisnis ekspor oleh Indonesia.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x