Awas Kalah Saing! Ini 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil

- 15 Maret 2023, 14:41 WIB
Ilustrasi - 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil
Ilustrasi - 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil /YouTube Dapur Cintaku/

Cobalah untuk browsing di internet berapa harga umum kue kering dijual. Selanjutnya, kamu bisa menjadikannya sebagai perbandingan dengan usaha kue kering yang kamu kelola.

Baca Juga: Nampol Parah! Resep Terong Balado untuk Menu Buka Puasa, Bikin Lidah Bergoyang karena Saking Enak dan Lezat

9. Pasang Foto Menarik

Saat ini, sangat penting untuk membuat foto produk yang menarik, termasuk dalam usaha kue kering. Kamu bisa mengambil foto menggunakan kamera ataupun smartphone. Agar tidak membosankan, kamu juga bisa menambahkan model (orang) pada foto tersebut.

10. Berdo’a

Terakhir, ini yang tidak kalah penting dalam usaha kue kering. Kamu bisa meminta pada Yang Maha Pemurah agar usaha dan rezekimu dilancarkan. Pasalnya, semua rezeki yang melimpah atas dirimu, itu berasal dari-Nya.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x