Awas Kalah Saing! Ini 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil

- 15 Maret 2023, 14:41 WIB
Ilustrasi - 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil
Ilustrasi - 10 Cara Sukses Usaha Kue Kering untuk Pemula yang Punya Modal Kecil /YouTube Dapur Cintaku/

Untuk mendapat testimoni dari pelanggan, kamu bisa menanyakan langsung hal ini pada mereka. Misalnya, kamu bisa menghubungi mereka kembali setelah kue kering yang mereka pesan sampai dan bertanya bagaimana pendapat mereka tentang rasa kue tersebut.

Setelah itu, screenshot testimoni tersebut dan posting ke story WhatsApp atau media lainnya. Hal ini bisa mempengaruhi audiens untuk tertarik membeli produk kue kering kamu.

6. Tawarkan ke Grup WhatsApp Ibu-Ibu

Tips usaha kue kering berikutnya yaitu tawarkan ke grup WhatsApp ibu-ibu. Pasalnya, target utama dari bisnis ini adalah ibu-ibu. Pasalnya, mereka inilah yang biasanya akan rempong menyiapkan kue-kue untuk menyambut Lebaran.

Baca Juga: Wow! 1 Resep Jadi 11 pcs Bakpia Kukus Coklat, Tekstur Empuk, Manis, Cocok Jadi Ide Bisnis di Bulan Puasa

7. Bikin Promo Paket

Setelah promo usaha kue kering awal berakhir, kamu bisa membuat promo kembali. Promo ini berupa paket kue kering yang terdiri dari beberapa jenis kue. Cara ini juga cukup efektif untuk mengenalkan rasa dari produk yang kurang familiar di masyarakat.

Misalnya, kamu bisa membuat satu paket yang berisi 4 jenis kue. 3 jenis kue yang sudah cukup populer, dan 1 jenis kue yang masih kurang populer. Dengan begitu, semua jenis kue yang kamu jual bisa memiliki performa yang sama baiknya.

8. Bandingkan dengan Harga Lain

Lantaran kamu masih pemula, sangat wajar jika usaha modal kecil yang kamu bangun ini memiliki harga yang murah-murah. Hal ini bisa kamu jadikan sebagai perbandingan usaha.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x